[FOTO] – Korean Flowers 3D Tart

Beberapa hari yang lalu aku lagi moto-moto produk Tart dengan hiasan bunga-bunga 3D yang cantik banget atau biasa disebut Korean Flowers 3D Tart kepunyaan @sherlywibowo80. Sangking cantiknya sayang banget kalau gak di share.

Dengan mengandalkan cahaya alam yang dimulai pukul 11.00 sampai 14.00 dan property seadanya. Menggunakan kamera SLR Canon 1100D, lensa Fix 50mm f/1.8, ISO 100-200, dan di edit dengan menggunakan aplikasi Android berupa Snapseed yang aku tambahkan sedikit filter Grainy Film. Silahkan di lihat-lihat hasilnya.

Korean Flowers 3D Tart Rose Korean Flowers 3D Tart Rose 2Korean Flowers 3D Tart Bucket 2 Korean Flowers 3D Tart Bucket Korean Flowers 3D Tart Biru Kuning 2 Korean Flowers 3D Tart Biru Kuning Korean Flowers 3D Tart Barbie 2 Korean Flowers 3D Tart Barbie

Masih perlu belajar dan butuh banget saran dan kritik dari kalian nih. Terutama saat sudah mulai pukul 14.00 matahari lagi terik-terik banget jadinya hasilnya kurang maksimal. Silahkan sharing saran kritiknya di kolom komen ya.

Buat kalian yang berminat sama Korean Flowers 3D Tart ini bisa order minimal dua hari sebelumnya ya. Pretty!


Korean Flowers 3D Tart Malang

Ig: @sherlywibowo80

Cp: SMS – WA : 0811366667 / Line : sherlytanwibowo

4 thoughts on “[FOTO] – Korean Flowers 3D Tart

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Time limit is exhausted. Please reload the CAPTCHA.